Selasa, 20 Desember 2011

Tiba di dunia baru


Aku ingin waktu kesedihan berlalu cepat
Jika kamu mendengar semua kesedihan tersebar disana-sini
Tutuplah matamu dan coba rasakan yang ada dihatiku
Dan lihat pancaran dimataku ketika aku melihatmu
Jangan menunggu keajaiban
Ketika kami bertemu di jalan ada kebenaran dimatamu
Aku tidak bisa merubah masa depan dan kebiasaan itu aku tidak tahu
Jagalah aku dengan cintamu yang tak berubah-ubah
Semua arah menakutkan hatiku
Jangan gunakan kata-kata yang ada di tatapanku
Saat akhir datang untuk berhenti
Aku cinta kamu dan kamu adalah akhir perjalananku
Aku memulai untuk menghilangkan rasa itu
Mulai sekarang, aku berkata “selamat tinggal”
Untuk mengulang kesedihan di dunia ini
Banyak hal yang tidak diketahui di perjalanan
Aku mengejar masa depan yang lebih baik
Tidak ada persoalan panjang yang dapat diambil, itu adalah hal yang baik untuk kita bersama
Setelah semuanya, itu adalah duniaku dimana kami dapat bertemu lagi
Seperti ini, aku merasa sendriaan dimalam yang gelap ini
Kelembutan hatimu memberikan tiupan kehangatan disaat ini
Itu membuatku sekarang menjadi cepat merasakan getaran
Jika aku memikarkanmu, aku menjadi kuat
Tolong aku agar aku tidak menangis
Perasaan disaat kita melakukan sesuatu bersama
Setelah semuanya, itu adalah duniaku dimana kami dapat bertemu lagi

1 komentar:

  1. bingung mencari B.O terpecaya
    yuk bergabung saja di sini
    http://www.togelpelangi.com/

    BalasHapus